KECAMATAN KAPUR IX

KABUPATEN LIMA PULUH KOTA

SPORT CENTER NAGARI MUARO PAITI

Admin
Rabu, 12 Juni 2019
1,020 Dibaca
...

KAPUR IX,LIMA PULUH KOTA - Pada Tahun 2019 ini masyarakat Kapur IX khususnya warga Nagari Muaro Pati cukup berbangga, sebab di Kecamatan Kapur IX sudah ada SPORT CENTER.

SPORT CENTER ini terletak di Jorong Sungai Panjang Indah Nagari Muaro Pati yang menggunakan Dana Desa Tahun Anggaran 2018 yang sangat membantu masyarakat, karena dahulunya warga masyarakat Kecamatan Kapur IX hanya mempergunakan jalan umum dan tempat- tempat / rumah warga.

Tetapi setelah adanya Fasilitas SPORT CENTER ini masyarakat sangat terbantu, apalagi bagi masyarakat yang mau hidup sehat dengan ber olahraga.

Biasanya yang paling ramai yaitu pada hari-hari libur, seperti:Joging, Senam Erobix dll.

Fasilitas SPORT CENTER ini Seperti:

  • LAPANGAN BOLA KAKI

  • LAPANGAN FUTSAL

  • LAPANGAN VOLLI PA/PI

  • LAPANGAN TAKRAW

  • DLL

Semoga dengan adanya Fasilitas SPORT CENTER di Nagari Muaro Paiti ini lebih membuat Masyarakat lebih hidup sehat dan semoga Masyarakat yang berkunjung kesana bisa menjaga Fasilitas-fasilitas di sana.

Untuk Pemerintah Nagari Muaro Paiti selalu mengingatkan dan menghibau Masyarakat agar menjaga Fasilitas-fasilitas SPORT CERTER ini dari ternak dan tangan-tangan jahil. VIO

Berita terkait
Senin, 04 November 2019 367 Dibaca
Senin, 08 Juli 2019 395 Dibaca
Senin, 10 Juni 2019 1,378 Dibaca
share Bagikan berita
facebook Facebook
whatsapp Whatsapp
twitter Twitter
`

Feedback