KECAMATAN KAPUR IX

KABUPATEN LIMA PULUH KOTA

Bupati Lima Puluh Kota Resmikan Layanan Online Kependudukan Nagari (Jempol Nagari) di Nagari Koto Bangun

Admin
Rabu, 01 September 2021
355 Dibaca
...

Kecamatan Kapur IX - Peresmian layanan online kependudukan nagari (Jempol Nagari) di nagari Koto Bangun, Kec. Kapur IX Kabupaten Limapuluh Kota oleh Bupati Limapuluh Kota. 

Nagari dengan waktu tempuh 3 jam perjalanan ke pusat pelayanan kabupaten ini, saat ini telah bisa dilayani melalui kantor Walinagari Kotobangun.

Replikasi inovasi diharapkan memberi manfaat kepada banyak pihak agar lebih banyak memberi kemudahan kepada masyarakat dan menghilangkan kesenjangan layanan publik antara kota dan desa .

Berita terkait
Jumat, 22 November 2019 441 Dibaca
share Bagikan berita
facebook Facebook
whatsapp Whatsapp
twitter Twitter
`

Feedback